VISI STAI IMSYA PEKANBARU

 

Menjadi Institut Agama Islam yang berintegritas dan unggul dalam melahirkan intelektual muslim mandiri, moderat, berkarakter serta professional pada tahun 2037

 

MISI STAI IMSYA PEKANBARU

 

 

1. Menyelenggarakan Pendidikan dan Pengajaran yang berbasis ilmu keislaman serta digitalisasi dengan menitikberatkan pada metode berfikir secara kritis, ilmiah dan moderat.

 

2. Melakukan penelitian dan pengkajian tentang Ilmu keislaman yang tengah berkembang di masyarakat berbasis digital dalam skala regional, nasional, dan internasional.

 

3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat berdasarkan hsil pendidikan, pengajaran dan penelitian terhadap ilmu keislaman.

 

4. Meningkatkan kualitas sumber daya insani, sarana prasarana dan pelayanan akademik yang berbasis digital dalam upaya alih bentuk Sekolah Tinggi menjadi institute.

 

5. Menjalin kerjasama dalam pengembangan ilmu keislaman dengan berbagai lembaga nasional dan internasional.